Bunga
Engkau bunga idaman
Elok terpandang bermekaran
Merah putih mewangi di taman
Terawat indah di gersang zaman
Elok terpandang bermekaran
Merah putih mewangi di taman
Terawat indah di gersang zaman
Alangkah kasih yang menanam
Dan aku juga ingin menanam
Menanam bunga cinta di hatimu
Berharap mekar dan bersemi abadi
Menjadi penghias rumah kita
Rumah kecil bernama keluarga.
Menanam bunga cinta di hatimu
Berharap mekar dan bersemi abadi
Menjadi penghias rumah kita
Rumah kecil bernama keluarga.
Ibrahim Aghil
29062015
29062015
Posting Komentar